KUMPULAN KATA BIJAK ALBERT EINSTEIN
ALBERT EINSTEIN KATA BIJAK
1. "Hanya ada dua cara untuk menjalani hidup. Yang pertama adalah seolah-olah tidak ada keajaiban. Yang kedua adalah seolah-olah semuanya adalah keajaiban." - Albert Einstein
2. "Hidup itu seperti mengendarai sepeda. Untuk menjaga keseimbangan anda, anda harus terus bergerak." - Albert Einstein
3. "Cobalah untuk tidak menjadi orang yang sukses, tapi jadilah orang yang bernilai." - Albert Einstein
4. "Yang penting jangan berhenti bertanya. Keingintahuan memiliki alasan tersendiri untuk ada." - Albert Einstein
5. "Jenius adalah 1% bakat dan 99% adalah kerja keras." - Albert Einstein
6. "Semakin banyak saya belajar, semakin saya menyadari betapa saya tidak tahu." - Albert Einstein
7. "Kesendirian menyedihkan ketika seseorang masih muda, tetapi menyenangkan ketika seseorang lebih dewasa." - Albert Einstein
8. "Imajinasi lebih penting daripada pengetahuan." - Albert Einstein
9. "Keunggulan adalah melakukan hal yang umum dengan cara yang tidak biasa." - Albert Einstein
10. "Kecerdasan bukanlah kemampuan untuk menyimpan informasi, tetapi untuk mengetahui dimana menemukannya." - Albert Einstein
11. "Rumusan masalah seringkali lebih penting daripada solusinya." - Albert Einstein
12. "Berjuang untuk keadilan sosial adalah hal yang paling berharga untuk dilakukan dalam hidup." - Albert Einstein
13. "Tidak ada yang melakukan sesuatu yang benar dalam hidup, sampai mereka menyadari bahwa mereka membuat kesalahan." - Albert Einstein
14. "Agama sejati adalah kehidupan nyata; seseorang yang hidup dengan segenap jiwa, dengan semua kebaikan dan kebenarannya." - Albert Einstein
15. "Pengetahuan dan keterampilan manusia saja tidak dapat menuntun umat manusia menuju kehidupan yang bahagia dan bermartabat." - Albert Einstein
16. "Dunia tidak akan dihancurkan oleh mereka yang melakukan kejahatan, tetapi oleh mereka yang menontonnya tanpa melakukan apapun." - Albert Einstein
17. "Kita tidak bisa memecahkah masalah dengan cara berpikir yang sama ketika kita menciptakannya." - Albert Einstein
18. "Orang cerdas memecahkan masalah, sementara orang jenius mencegah masalah" - Albert Einstein
19. "Saya tidak memiliki bakat khusus, saya hanya memiliki hasrat akan rasa ingin tahu yang berlebih." - Albert Einstein
20. "Siapapun yang tidak pernah berbuat kesalahan, tidak akan pernah menemukan sesuatu yang baru." - Albert Einstein
21. "Tidak semua yang penting bisa dihitung, dan tidak semua yang dihitung dapat diperhitungkan." - Albert Einstein
22. "Bukan karena saya pintar tapi saya memecahkan masalah, walau dalam waktu yang lama." - Albert Einstein
23. "Perdamaian tidak dapat dijaga dengan kekuatan tapi hanya dapat dicapai dengan pemahaman." - Albert Einstein
24. "Jika Anda tidak dapat menjelaskan sesuatu hal secara sederhana, itu berarti Anda belum cukup memahaminya." - Albert Einstein
25. "Satu-satunya sumber pengetahuan adalah pengalaman." - Albert Einstein
26. "Belajarlah dari masa lalu, hiduplah untuk hari ini, dan berharap untuk masa depan. Namun hal yang paling penting adalah tidak pernah berhenti bertanya." - Albert Einstein
27. "Keindahan persahabatan adalah bahwa kamu tahu kepada siapa kamu dapat mempercayakan rahasia." - Albert Einstein
28. "Nalar hanya akan membawamu dari A sampai ke Z, tetapi imajinasi mampu membawamu ke semua tempat." - Albert Einstein
29. "Banyak hal mungkin datang kepada mereka yang menunggu, tetapi hanya hal-hal yang disisakan oleh mereka yang bekerja keras." - Albert Einstein
30. "Hidup yang berharga adalah hidup yang dapat memberikan kehidupan kepada orang lain." - Albert Einstein
Sekian Kumpulan Kata Bijak Einstein. Terima kasih sudah mampir di blog ini, baca juga kumpulan kata bijak lainnya yang ada di blog ini dan mudah-mudahan setelah membaca postingan di blog ini Anda menemukan inspirasi dan motivasi baru untuk mencapai tujuan Anda.